Gem G BerryHolic
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


Forum Penggila BlackBerry
 
IndeksLatest imagesPencarianPendaftaranLogin

 

 Apple Minta Pengadilan Larang Peredaran Galaxy Series

Go down 
PengirimMessage
Admin
Admin
Admin


Jumlah posting : 580
Join date : 05.04.11

Apple Minta Pengadilan Larang Peredaran Galaxy Series Empty
PostSubyek: Apple Minta Pengadilan Larang Peredaran Galaxy Series   Apple Minta Pengadilan Larang Peredaran Galaxy Series EmptySat Apr 23, 2011 9:17 pm

Apple Minta Pengadilan Larang Peredaran Galaxy Series Aae87050c095c796e43651cca80a62c2

Dari ramainya perdebatan soal perseteruan Apple melawan Samsung (dan sebaliknya) timbul keingintahuan apa sebenarnya inti dari gugatan Apple itu? Dan apa yang Apple minta ke pengadilan untuk ‘menghukum’ Samsung?

Menurut Apple, produk-produk Samsung khususnya smartphone dan tablet Galaxy Series telah menyebabkan kemerosotan nama besar iPhone dan iPad. Padahal menurut mereka, dua produk itu dibuat dengan biaya besar dan merupakan trademark dari iOS. Untuk biaya promosinyapun Apple mengatakan telah menghabiskan biaya dua miliar dollar sepanjang 2007-2010. Dan Apple menganggap semua kerja keras mereka telah dengan sangat mudah dijiplak oleh Samsung melalui Galaxy Series. TouchWiz UI, packaging dan desain yang ada di Galaxy Series dipandang Apple sebagai bentuk pencurian ide mereka.

Apple Minta Pengadilan Larang Peredaran Galaxy Series Apple-sues-samsung
Apple Minta Pengadilan Larang Peredaran Galaxy Series Apple-sues-samsung

Dengan semua alasan itulah Apple akhirnya membawa Samsung ke meja hijau. Selain itu Apple juga mendakwa Samsung telah mencuri hak cipta mereka. Dan dakwaan itu ada pada TouchWiz dan Galaxy yang masing-masing meniru iOS home screen dan desain iPhone 3G yang sudah dipatenkan oleh Apple. Tambahan lainnya, Apple menanggap hak cipta mereka telah dipakai oleh Samsung dalam hal:

- iOS instant messaging interface,
- the ‘bounce back’ effect yang ada saat scrolling terlalu jauh di list atau window,
- control dan status widgets,
- UI status windows yang bisa menghilangkan set time setelah dibuka,
- scrolling and ellipse multi-touch gesture recognition.

Dengan semua dakwaan itu Apple meminta pengadilan untuk melarang peredaran Galaxy Series dari pasar (oh!).
What do you think?
Kembali Ke Atas Go down
https://gemg-berryholic.1talk.net
 
Apple Minta Pengadilan Larang Peredaran Galaxy Series
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» minta download ya
» Snaps Galaxy
» Apple Lacak User Tanpa Ijin, Google Tidak
» Samsung Rilis Gingerbread Source Code Untuk Galaxy S
» Samsung Bagikan 5000 Buah Galaxy Tab di Acara Google I/O

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
Gem G BerryHolic :: TERAS :: Pembicaraan Umum-
Navigasi: